10 Game Mirip FF Offline Mb Kecil, Ada yang Bisa Mabar!

Posted on

Seiring zaman yang terus berkembang diikuti teknologi yang semakin canggih, maka tidak heran banyak jenis permainan yang bisa menghibur. Sekarang ini ada banyak game mirip FF offline yang bisa kamu mainkan tanpa memerlukan kuota dan tidak akan kalah seru dengan permainan Free Fire itu sendiri. Pastikan kamu menyimaknya dengan tuntas, karena kami akan bagikan link unduhannya.

Sebagaimana yang diketahui bahwa Free Fire merupakan salah satu game online besutan Garena yang memiliki popularitas cukup tinggi. Bahkan peringkatnya mampu menduduki posisi teratas di Google Play Store. Bagaimana tidak, game tersebut diunduh oleh sebanyak 1 M lebih pengguna, dan kini ada banyak juga game mirip FF offline yang sengaja dibuat. Penasaran kan? Silahkan simak di penjelasan berikutnya.

Berikut 10 Jenis Game Mirip FF Offline Paling Seru

Disini akan kami bagikan 10 game mirip FF offline yang wajib kamu mainkan, karena sama-sama memberikan keseruan sama halnya dengan Free Fire. Terlebih kamu kamu bisa memainkannya secara offline alias bebas biaya kuota internet. Berikut adalah penjelasan lengkapnya:

1. Cover Fire

Cover-Fire

Ketahuilah bahwa tampilan dari game mirip FF offline dari Cover Fire ini terkesan sangat bagus serta tidak kalah dengan game jenis Battle Royale lainnya. Terlebih game dari Cover Fire ini bisa dengan mudah kamu unduh lewat layanan Google Play Store secara gratis. Kemudian game yang satu ini juga sangat sensasional yang tidak kalah menyenangkan dari jenis game lainnya.

Kemudian juga di dalamnya tersedia berbagai misi yang dapat kamu tuntaskan sama halnya dengan game Free Fire itu sendiri, hanya saja disini secara offline saja. Nah, untuk sistem yang disajikannya menggunakan konsep 3D layaknya permainan besutan Garena. Sensasi yang kamu dapatkan nantinya seperti sedang bermain game FF. Ukuran file yang dimilikinya hanya berkisar di 30 MB saja.

2. Dome of Doom

Dome-of-Doom

Game mirip FF offline selanjutnya adalah Dome of Doom, yang mana game satu ini memiliki visual yang sangat menarik serta ukurannya tidak terlalu besar. Dengan begitu maka selama penggunaannya tidak akan sampai membebani perangkat yang sedang kamu gunakan. Kapasitas file yang ditawarkannya hanya sebesar 96 MB dengan kebutuhan RAM minimal di 1 GB agar bisa maksimal.

Apabila kamu hendak menginginkan game seperti Free Fire namun dengan akses offline, maka game Dome of Doom ini adalah jawabannya.  Kami sangat merekomendasikan untuk kamu memainkan game yang satu ini, karena kami rasa game tersebut benar-benar asyik dan tidak pernah membosankan. Untuk konsep yang diberikannya sangat persis dengan Free Fire, hanya saja penggunaannya secara offline.

Nantinya kamu dituntut untuk menjadi peran utama di dalamnya, karena Battlegrounds Survivor memiliki gameplay dengan sudut pandang orang kesatu, sehingga nantinya akan sangat terkesan keren dan semakin menarik. Selain dari itu, game Dome of Doom ini sudah mendukung penggunaannya di semua perangkat, entah iOS maupun Android.

3. Battlegrounds Survivor

Battlegrounds-Survivor

Berikutnya adalah game Battlegrounds Survivor yang merupakan permainan jenis Battle Royale Free Fire offline terbaik. Tampilan yang disuguhkannya hampir mirip dengan FF. Kemudian game tersebut bisa kamu mainkan dalam keadaan offline alias bebas penggunaan data internet. Ukuran yang dimilikinya relative kecil, karena hanya memiliki ukuran sebesar 100 MB saja dan tidak akan membebani perangkat.

Silahkan nantinya kamu unduh di store masing-masing perangkat yang tersedia, karena pengunduhannya gratis untuk siapapun itu. Jika kamu sudah merasa penasaran dengan game Battlegrounds Survivor ini, silahkan segera unduh lewat link berikut dibawah ini.

4. US Army Command Survival Battleground

US-Army-Command-Survival-Battleground

US Army Command Survival Battleground juga hampir persis dengan game Free Fire, dan di klaim sebagai game mirip FF offline sekarang ini. Hanya saja untuk konsep yang dihadirkannya seperti perang dunia kedua. Nah, game yang mirip dengan Free Fire ini bisa kamu mainkan secara offline di perangkat masing-masing.

Meniru latar belakang dari perang dunia kedua, maka permainan satu ini mungkin tampak sedikit berbeda dengan FF offline serta menyajikan konsep yang sama persis. Dalam prosesnya kamu akan dibawah di sebuah area yang luas dan harus mampu bertahan dengan cara menembaki para musuh yang ada.

Tidak hanya itu saja, ukuran yang dimilikinya benar-benar sangat kecil bersahabat, karena hanya berukuran 62 MB saja. Nantinya kamu akan ditempatkan dalam sebuah pertempuran yang areanya sangat luas dan juga sekuat mungkin harus bisa bertahan sampai akhir gameplay.

5. Blood Rivals

Blood-Rivals-scaled

Blood Rivals atau juga disebut Titan Blood merupakan permainan jenis Battle Royale yang dapat kamu nikmati keseruan gameplaynya secara offline. Siapa sangka game yang satu ini cukup popular lantaran tema yang dihadirkannya sangat futuristik dan benar-benar bisa memberikan kesan yang berbeda dari yang lainnya.

6. Giant.lo

Giant-lo

Untuk game mirip FF offline dari Giant.lo ini sama persis dengan Battle Royale Epic, yaitu Fortnite. Adanya art yang hampir mirip dan juga mekaniknya, maka kami rasa sangat disayangkan jika kamu tidak memainkan game Giant.lo ini. Silahkan nantinya segera kamu mainkan jika ingin bermain lucu-lucuan dan seru-seruan.

7. Headhunters.lo

Headhunters-lo

Headhunter adalah game yang mempunyai kesamaan dengan Free Fire, terlebih lagi nantinya kamu tidak akan melakukan tembak-tembakan. Di dalamnya tersedia berbagai opsi karakter yang dapat kamu pergunakan, dan masing-masing dari karakter tersebut memiliki keunggulan tersendiri. Silahkan segera unduh jika kamu penasaran lewat link dibawah.

8. Scarfall

Scarfall

Scarfall sendiri sebetulnya sangat mirip dengan game PUBG, dan bisa kamu coba mainkan nantinya  secara offline. Ada banyak keseruan yang bisa kamu dapatkan selama memainkan game tersebut, salah satunya adalah adanya tawaran aksi untuk dinikmati setiap pemainnya.

9. Axes.io

Axes-io

Axes sendiri permainan yang terbilang seru dan benar-benar bisa memberikan hiburan berbeda bagi segenap pemainnya. Game ini memiliki ukuran file yang ringan serta memberikan tawaran aksi serta keseruan yang luar biasa. Penasaran kan? Silahkan nantinya bisa segera kamu unduh dan memainkannya di perangkat.

10. Great Battlegrounds

Great-Battlegrounds

Terakhir untuk game mirip FF offline adalah Great Battlegrounds, yang mana menggunakan kamera top down sama halnya seperti game Retro Shooter. Pastinya kamu akan dibuat terhibur dan penuh keseruan selama berada dalam gameplay nya. Selain ukuran yang ringan, game tersebut menawarkan banyak mode permainan yang bisa kamu nikmati secara bebas.

Diatas sudah kami bagikan 10 jenis game mirip FF offline yang bisa kamu pilih dan mainkan secepatnya. Namun pastikan kamu sesuaikan dengan spek perangkat yang akan di pasangkan permainannya, karena ukuran yang dimilikinya masing-masing berbeda. Idelanya versi Android yang akan dipasangkan gamenya harus diatas versi 4.0 untuk menghasilkan permainan yang maksimal tidak lemot dan berjalan stabil.

Jadi kamu mau pilih game mirip FF offline yang mana? Terlepas dari semua itu bahwa 10 jenis game yang mirip dengan Free Fire ini sama-sama mengasyikan, menghibur, dan memberikan kesan tersendiri.

 

Referensi :

  1. journal-litbang-rekarta.co.id
  2. nasdemjateng.id